Mobil Lipat

hiriko

 

Mobil berteknologi listrik ini memiliki ukuran mikro yang memungkinkan mobil ini bisa dilipat dan disesuaikan dengan kapasitas lahan parkir. Mobil unik ini merupakan mobil buatan MIT, Amerika Serikat. Nama Hiriko dipilih untuk menggambarkan kecanggihan mobil ini. Mobill yang bisa dikecilkan dari ukuran semula ini memiliki dua kursi dengan dilengkapi alat kemudi khusus bernama robot wheels yang memungkinkan bisa berputar 180 derajat.

Bayangkan saja bahwa dalam satu lahan parkir bisa memuat 3 mobil Hiriko ini?! Meskipun kecil, mobil ini menggunakan baterai sehingga kemampuan jarak tempuhnya hanya mencapai 62 mil atau sekitar 100 km. Setelah melakukan uji coba, Hiriko akan diproduksi pada akhir tahun 2012 ini. Harga yang ditawarkan intuk satu mobil ini mencapai Rp 143 juta. Wanna try?!

Stephrine
Latest posts by Stephrine (see all)

DON'T MISS

pantone-reveals-peach-fuzz-as-color-of-the-year-2024_1
Inilah Color of the Year 2024: Peach Fuzz!
the-last-of-us-season-2-cast-characters-pedro-pascal
Series Last of Us Season 2 akan Rilis di 2025
403862449_1330058664290005_7038906587828857757_n
87.8 Hard Rock FM Bali Anniversary VIP Party Kembali Menggebrak setelah 3 tahun!
gta-6-1--bdd616f1367b30a7d81343e9373e062216efc22a-s1100-c50
Trailer GTA 6 Rilis! Pecahkan Rekor di YouTube