Google’s Birthday on Drive and Jive

andira imam3

 

Desain dekoratif bergambar kue tart cokelat dengan empat belas lilin di atasnya mengartikan Google merayakan ulang tahunnya yang ke-14. Google secara resmi menjadi perusahaan sejak 4 September 1998. Namun, alamat Google[dot]com sudah terdaftar terlebih dulu sejak 15 September 1997. Penetapan tanggal ulang tahun Google mengalami peruabahan sejak tahun 2005. Awalnya 7 September kemudian diganti menjadi 27 September. Google didirkan oleh Larry Page dan Sergey Brin, dua orang yang bersahabat saat menjalani kuliah di Stanford University. Kesuksesan Google juga tidak lepas dari nama Eric Schmidt, seorang pebisnis handal.

Sekarang ini kesuksesan Google dilihat dari penjualan saham Nasdaq di New York sudah mencapai harga 749,38 dollar AS. Harga ini didapat tiga hari sebelum perayaan ulang tahun dan menjadi harga tertinggi sepanjang sejarah Google. Berita menarik ini ternyata menjadi topik dari Drive and Jive sore ini. Dalam rangka ikut merayakan ulang tahun Google, Andira Pramanta dan Imam Wibowo berperan sebagai Google. Mereka mengajak Hard Rockers untuk memberikan pertanyaan dan mereka siap menjawab. Bikin sore lo jadi seru di Drive and Jive. Stay tuned!

Sumber : berbagai sumber dan Hard Rock FM Jakarta

Stephrine
Latest posts by Stephrine (see all)

DON'T MISS

pantone-reveals-peach-fuzz-as-color-of-the-year-2024_1
Inilah Color of the Year 2024: Peach Fuzz!
the-last-of-us-season-2-cast-characters-pedro-pascal
Series Last of Us Season 2 akan Rilis di 2025
403862449_1330058664290005_7038906587828857757_n
87.8 Hard Rock FM Bali Anniversary VIP Party Kembali Menggebrak setelah 3 tahun!
gta-6-1--bdd616f1367b30a7d81343e9373e062216efc22a-s1100-c50
Trailer GTA 6 Rilis! Pecahkan Rekor di YouTube